Selasa, 23 September 2014

MEMBUAT KAP LAMPU CANTIK DARI BAHAN BEKAS


1. MEMBUAT KAP LAMPU CANTIK DARI BAHAN PARALON

 Dengan memanfaatkan barang-barang bekas yang ada di sekitar kita,dapat kita buat menjadi kap lampu cantik bernuansa etnik.

Sebelum mulai membuat persiapkan dulu alat dan bahannya.

Alat dan bahan:

-pisau cutter

-lem (lem pralon /lem tembak)

-botol air mineral (yang ukurannya sama)

-sisa potongan kain batik(kain perca)

-kabel

-fiting

-lampu


Cara membuatnya: Ambil dua buah botol air mineral kosong, bersihkan botol air mineral, sekalian buang bungkus mereknya. Potong bagian atas dan bagian bawah botol tersebut, kedua-duanya.


Setelah terpotong, ambil bagian tengah dari kedua buah botol tersebut dan rapikan potongannya. Rekatkan keduanya dengan lem sampai benar-benar kuat, seperti tampak pada gambar. Setelah terekat kuat, olesi permukaan luar botol dengan lem, ambil kain batik (perca) lalu tempelkan ke seluruh permukaan luar botol, biarkan sebentar sampai lem benar-benar kering. Tutup bagian atasnya dengan sisa potongan kain batik, lalu rapikan.


Setelah kap selesai,sekarang tinggal memasang lampu beserta dudukannya. 

Caranya: Ambil fiting pasangkan kabelnya, lalu pasangkan pada dudukannya, kencangkan dengan baut. Ambil lampu bohlam, sekrupkan pada fiting lalu tutup dengan kap yang telah dibuat tadi, kencangkan dengan sekrup kecil.selesai. Lampu ini cocok di letakkan di atas meja, di tempel di dinding,atau ditempel di pilar kayu bernuansa etnik, dengan sedikit penyesuaian tentunya.



 2. MEMBUAT  LAMPU HIAS CANTIK DARI BOTOL PLASTIK 1


 Kita semua tahu bukan kalau bumi semakin lama semakin tercemar? Orang pun mulai berpikir bagaimana menciptakan kerajinan tangan yang ramah lingkungan alias hasil daur ulang. Ada banyak sekali bahan daur ulang yang bisa dipakai untuk kerajinan tangan, contohnya kardus, koran, plastik makanan, hingga botol plastik. Nah botol plastik ternyata bisa disulap menjadi lampu kamar yang cantik dan unik.




Sebelum memulai membuat kreasi dari botol plastik, bahan dan alat yang kita perlukan saat membuat lampu botol adalah:
1. Botol plastik bekas yang sudah dibersihkan (bentuknya sesuai selera)
2. Kabel listrik
3. Lampu kecil (lampu cabai dan cupnya)
4. Cutter
5. Lem plastik
6. Cat semprot

Jika alat dan bahan sudah kita siapkan, langkah berikutnya adalah:
1. Potong bagian bawah botol plastik mengikuti bentuknya memakai cutter. Jika bentuknya bergelombang, maka ikuti saja bentuknya.
2. Lubangi bagian tengah bawah botol plastik yang sudah dipotong, untuk lubang kabel. Buat juga lubang di bagian tutup botol.
3. Rekatkan bagian bawah botol plastik yang sudah dipotong ke bagian tutup botolnya memakia lem. Sesuai letaknya dengan lubat yang sudah di buat di tutup botol 
4. Setelah sambungan kering dan kuat, kita bisa mewarna botol plastik dengan cat semprot dalam kemasan kaleng (contoh merek Pylox) atau dengan car minyak yang disemprotkan dengan semprotan nyamuk secara tipis-tipis (jangan terlalu tebal supaya cahaya lampu menimbulkan kesan remang-remang)
5. Bila cat sudah kering, pasangkan lampu dan kabelnya. Rekatkan cup lampu dengan memakai lem pada bagian tutup botol supaya lebih kuat
6. Tambah beberapa ornamen atau hiasan sesuai selera kalian untuk mempercantik lampu botol bekas ini
Bagaimana? Cukup mudah bukan? Selain mengasah kreativitas kita juga berkonribusi terhadap lingkungan alam ini. Jika masih bingung cara membuat lambu botol daur ulang bisa lihat tutorial gambarnya di bawah ini.

lampu botol plastik bekas


Selain memakai botol plastik, kalian juga bisa menggantikannya dengan botol kaca bekas. Oh ya, sudah siap melestarikan lingkungan mulai dari hal kreatif ini? Selamat mencoba membuat kreasi lampu botol daur ulang!

 3. MEMBUAT  LAMPU HIAS CANTIK DARI BOTOL BEKAS 2

Pada kerajinan tangan membuat karya seni berupa lampu hias dari botol plastik terakhir, kita akan membuat lampu hias dengan bentuk paling mudah dan sederhana, dimana peralatan yang dibutuhkan berupa: botol plastik bekas secukupnya, gunting, atau pisau, staples, peralatan lampu (lampu, kabel).

Cara membuat: Siapkan bahan dan peralatan yang dibutuhkan: pisau, botol plastik bening, dan staples.
 Bersihkan terlebih dahulu bagian dalam botol yang akan digunakan dengan menggunakan air bersih, label yang masih melekat dihilangkan.
 potong semua botol menjadi dua bagian tepat pada posisi tengah
 kemudian rekatkan masih-masing bagian botol yang sudah dipotong dengan menggunakan staples, lakukan hal ini secara terus menerus sampai botol berbentuk melingkar.

 Apabila bentuk botol yang disatukan sudah berbentuk melingkar, maka tempatkan lampu didalamnya, anda bisa memberikan lampu hias dengan berbagai warna sesuka hati anda.
karya seni
 dan pada tahap akhir, gantung lampu hias yang telah anda buat dan lampu siap untuk dinyalakan.

Lampu hias dari botol plastik
Cantik bukan ke tiga karya seni lampu hias dari botol plastik diatas.
 4. MEMBUAT LAMPU HIAS CANTIK DARI SENDOK PLASTIK
Quote:
Lampu sendok ini memanfaatkan sendok yang terbuat dari plastik dan botol telah menjadi pemenang dalam "Ekologi dan Desain" nominasi «futurenow» mafazine tahun 2010.
Lampu sendok adalah percobaan sukses menggunakan bahan bekas untuk daur ulang, serta contoh yang sangat baik bagaimana mengubah item biasa menjadi obyek yang keren.

  

Spoiler for Gambar dan Video Cara Pembuatan:
Spoiler for Gambar:





Spoiler for Video:


 5. MEMBUAT LAMPU HIAS DARI TETRAPACK
Quote:
Jujur, keren banget nih model, sayang proses pembuatannya jg agak rumit. Tapi yang pasti hasilnya akan sangat memuaskan.
Designer Ed Chew berbagi ide yang sangat keren bagaimana mengubah minuman paket yang biasanya dibuang dialihkan menjadi kap lampu yang tampak seperti jaring-jaring dan yang mengesankan adalah efek bayangan dan bentuk pada ruang sekitarnya. Dia mulai dengan melipat bahannya menjadi beberapa bagian heksagonal dan pentagonal, maka potongan mereka bersama-sama membentuk sebuah bola geodesik atau bentuk lain yang diinginkan.

Spoiler for Video dan Gambar Cara Pembuatan:
Spoiler for Gambar:




Spoiler for Video:























 sumber: http://www.kaskus.co.id/thread/520331cf1cd719b75e000004/10-kap-lampu-kreatif-dari-barang-bekas-plus-5-tutorial dan http://www.kaskus.co.id/thread/520331cf1cd719b75e000004/10-kap-lampu-kreatif-dari-barang-bekas-plus-5-tutorial

5 komentar:

  1. melayani jasa jasa pasang dan perbaikan sebagai berikut..


    CCTV bisa dipantau dg hp.

    AC pendingin ruangan.

    bel panggil perawat atau pegawai.

    running text LED.

    GPS tracker buat kendaraan.

    ALARM gedung.

    PABX telephone lokal.

    Panel listrik dan instalasi.

    design alat sesuai kebutuhan.

    bel jam otomatis.

    alat elektronik mesincuci dll

    Speaker gedung.

    untuk info lebih lanjut mohon hub saya.
    0822 315 625 89
    Atau
    tsabitataya@gmail.com

    Saya siap brkunjung ke tempat anda.




    ac tidak dingin , servis cctv di malang , tukang cctv , cctv paket berapa , harga cctv , dvr tidak bisa merekam , jasa cctv di malang , cctv di gondanglegi ,. cctv di turen ; beli cctv dimana , cctv mati , pasang cctv, telepon rusak , pbx , kediri , blitar , , pabx , interkom mati , setting pabx di kediri , cctv di kediri, nganjuk , madiun , cctv rusak , dengan , di , pabx , ngadiluwih , pare , dampit , rumah aman , turen , kepanjen , makanan , rejoso , kepanjen , ac rusak , ac dengung , cctv mati , telepon tidak bunyi , tulungagung , malang, madiun , jombang , tidak bisa online , cctv indoor , harga murah , cctv indoor, cctv di turen , servis cctv di malang ,
    rusak ? hub kami., cctv di nganjuk, jual cctv di turen, cctv murah di nganjuk, cctv rusak, cctv tidak bisa onlen, cctv android, jasa cctv di kepanjen, tukang cctv di dampit, ahli pasang cctv, pasang cctv di kediri, jual cctv malang, fungsi cctv adalah, beli cctv dimana, cctv dome, cctv buat rumah, cctv kena petir, pengaman rumah, alarm rumah, cctv yang murah, rekaman cctv, bisa dilihat dg hape, cctv mati, cctv di nganjuk, jasa cctv di kediri, cctv di tulungagung, cctv di batu malang, dvr tidak merekam, cctv tahan cuaca, spycam, hidden kamera, cctv kecil, cctv analog, ac tidak dingin, ac tambah freon, r22, ac mati hidup, pabx rusak, telepon mati, ada kerusakan, ac di turen, ac di malang, nambah freon, ac di malang, service ac, pabx, telepon putus, dering telepon, kenapa telepon mati, cctv, cctv, pengaman rumah, cctv infrared, tukang cctv, jual cctv murah, paket cctv, kota kediri, kota malang, area blitar, area malang, area kediri, kota kediri, kota malang, kota malang, malang cctv, malang cctv, cctv di malang selatan, cctv dampit, cctv di dampit, ac di turen, ac kota malang, tukang ac di turen, jasa ac di turen, jasa ac di malang kota, tambah freon ac, ac tidak dingin, jasa cctv di turen, tukang service di turen, service di dampit, cctv dampit, cctv rumah, pengaman rumah, alarm kebakaran, terekam cctv, perekam cctv, mesin cctv rusak, cctv tidak tampil, cctv infrared. di malang, cctv di malang, cctv malang raya, cctv untuk malang, cctv di malang, cctv malang raya, di malang, cctv malang, cctv dampit, cctv di dampit, cctv di bululawang, cctv kepanjen, arema cctv, cctv dipasang, cctv murah, cctv rumah, cctv internet, cctv malang, cctv wlingi, cctv rusak, cctv mati, jual cctv di malang, jual cctv, toko cctv malang, ahli cctv, cctv malang

    BalasHapus